Minggu, 19 September 2010

berita pagi ini di koran


berita pagi ini di koran
satu lagi nyawa melayang
dia seorang wartawan

kini empat sudah terjadi
selalu tanpa peringatan lebih dini
papua, kalimantan, tual, dan palembang
lalu dimana lagi akan datang
berita pagi ini di koran
lalu besok dan lusa ada lagi
wartawan terus jadi korban
diculik, dianiaya, di intimidasi dan dibunuh

berita pagi ini di koran
mampukah hentikan kami
nyatakan fakta tiada henti...